Cara menyimpan Game dari Warnet ke Flashdisk

Cara menyimpan Game dari Warnet ke Flashdisk
Reviewed by Sudah sekian lama sayang bingung kenapa Game dari Warnet gagal di copy ke Flashdisk. Pada akhir bulan lalu tepatnya akhir bulan Mei 2012 saya menemukan caranya menyimpan Game dari Warnet ke flashdisk tanpa gagal pada saat pengcopyan.on Juny 30 2012
Rating: 5
Sudah sekian lama sayang bingung kenapa Game dari Warnet gagal di copy ke Flashdisk. Pada akhir bulan lalu tepatnya akhir bulan Mei 2012 saya menemukan caranya menyimpan Game dari Warnet ke flashdisk tanpa gagal pada saat pengcopyan. Berikut saya jelaskan bagaimana cara menyimpan Game dari Warnet ke Flash :
  1. Anda harus buka Lokasi dari File Game yang ingin Anda Save ke Flashdisk, misalkan Anda ingin mengcopy game GTA San Andreas,
  2. Klik kanan pada shortcut GTA San Andreas
  3. Pilih Properties
  4. Open File Location atau Anda juga bisa langsung membuka File GTA San Andreas di Local Disk tetapi langkah ini justru membuat Anda susah mencari file-file GTA San Andreas nya bila Anda kurang paham tentang pemograman ataupun penginstalan. Jadi, ikuti saja awal langkah ke-4.
  5. Setelah Anda membuka/menemukan lokasi filenya, salin atau copy seluruh file-file game GTA San Andreas
  6. Lalu, paste di My Doccument - folder "Download", satukan file disebuah folder berikan nama Grand Teath Auto San Andreas
  7. Setelah selesai di paste di folder  Grand Teath Auto San Andreas , lalu salin atau copy folder  'Grand Teath Auto San Andreas' yang ada pada My Doccument - Download ke flashdisk Anda.
  8. Setelah selesai disalin atau dicopy, jangan lupa juga copy folder "GTA Users Files" yang ada pada My Doccument.
  9. Di folder 'GTA User Files', disitu berisikan file save game 'GTA San Andreas'.
Saran :
  1. Jangan lakukan penyalinan dengan menggunakan klik 'Send To' karena itulah penyebab mengapa Game gagal di salin atau di copy.
  2. Mengapa di salin dahulu ke folder 'Download - My Doccument'? Karena, kita disitu menipu komputer warnet. Karena, dia (komputer warnet) menganggap penyalinan tadi adalah pengunggahan (download). Jadi alasan terbesar mengapa Game dari warnet gagal disalin adalah 'Sent To'.
Sekianlah tips yang saya berikan.

Artikel Terkait


Category Article

What's on Your Mind...